PENDAMPINGAN PERCEPATAN VAKSINASI DESA SOKAWERA KECAMATAN SOMAGEDE

Image

Pada hari Selasa tanggal 28 Juni 2022 Pkl 08.30 wib s.d selesai Wib  bertempat di Balai Desa Sokawera Kec. Somagede Kab.Banyumas, telah dilaksanakan kegiatan Pendampingan Percepatan Vaksinasi dengan jenis Vaksin  Frizer dosis 1,2 dan dosis 3 (Boster) kepada Warga masyarakat Umum dan Lansia dengan diikuti 61 orang

PFIZER 61
D1 LANSIA = 5
D1 UMUM = 16
D1 REMAJA =2

D2 UMUM = 7
D2 LANSIA=3

D3 UMUM =20
D3 LANSIA =8

 

 

 

.

Komentar